Archive for 2015

Kisi kisi ujian nasional BAHASA INDONESIA untuk SMA/SMK

Kali ini saya akan share kisi-kisi ujian nasional yang menurut prediksi saya akan keluar 100%.
Banyak orang yang beranggapan bahwa untuk mengerjakan soal2 bahasa indonesia tidak perlu belajar ekstra. Menurut ane juga gitu, tapi yang saya rasakan bukanlah semudah yang saya pikirkan. Jadi disini saya akan  share kisi-kisi tersebut dan 100% akan  keluar dan semoga bermanpaat bagi kawan-kawan yang mungkin akan menghadapi ujian kelulusan SMK & SMA

1. Menentukan gagasan pokok,simpulan, makna,istilah, kalimaat penjelas,pertanyaan yang sesuai dengan isi paragraf.

2. Penentuan jenis laporan
3. Menentukan isi petunjuk kerja.
4. Menentukan isi riwayar hidup.
5. Menentukan isi grapik atau matriks
6. Menentukan tanggapan logis dan tanggapan yang sesuai dengan isi paragraf.

7. Menentukan kata baku/tidak baku, bersinonim, berantinim, berkonotasi, kata bermakna proses/ hasil dan perubahan makna kata.

8. Menentukan kalimat tanya yang seauai konteks

9. Menentukan kalimat yang berbentuk opini/fakta dalam paragraf.

10. Menentukan makna ungkapan/pribahasa.

11. Menentukan tema dan majas dalam puisi.
12. Menentukan amanat cerpen/novel.
13. Menentukan latar dan tahapan alur novel/roman.
14. Menentukan unsur ekstrinsik novel.
15. Menentukan isi naskah dan perwatakan tokoh.
16. Menentukan penulisan kata, pilihan kata, dan ungkapan
17. Menentukan pikiran penjelas, kalimat efektif, kalimat yang menyatakan hubungan perbandingan, dan susunan topik karangan.
18. Menenrukan tujuan, jenis kegiatan, dan sistematika penulisan proposal.
19. Menentukan penulisan bagian-bagian surat, kalimat pembuka, kalimat penutup, dan kalimat surat balasan yang santun.
20. Menentukan kalimat memo.
21. Menentukan isi surat berita keluarga.
22.melengkapi paragraf sesuai dengan jenisnya.
23. Melengkapi bagian-bagian surat kuasa.
24. Menentukan isi surat jual beli.
25. Menentukan kalimat pengunguman.
26. Menyusun catatan kaki.
27.menentuka isi catatan hasil rapat.
28. Menentukan isi kata pengantar laporan dan aimpulan laporan.
29. Menentukan kalimat poster

Itulah tadi kisi-kisi yang akan keluar di ujian nasional maupun ujian sekolah. Semoga bermanpaat, jika ada saran,kritik,maupun pertanyaan silahkan tinggalkan komentar anda.

- Copyright © uchinime - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -